26.2.20

Genset Itu apa sich??


Duarr...

apa itu genset ? "kata emak gw itu listrik yang pake solar atau bensin.  jadi g pke pln lg deh".jawaban anak SD.
ada lagi nih "oh itu buat listrik klo PLN mati" ini jawaban orang awam.
"genset itu sering dipake buat acara-acara buat backup mati lampu" dan sejuta komentar lainnya.

Yuk simak, Genset atau yang merupakan singkatan dari Generator Set ini adalah sebuah Perangkat yang mampu menghasilkan Daya Listrik. Genset ini merupakan seperangkat atau gabungan antara Generator atau Alternator dan Engine yang dapat digunakan sebagai Alat Pembangkit Listrik. (ini kata mbah google yak) link y klik disini

Siapa penemunya? hayo yang tahu tunjuk tangan.

(padahal g keliatan y, ini improv y mimin y) wkwk. 

Pada 1831-1832 Michael Faraday menemukan bahwa perbedaan potensial dihasilkan antara ujung-ujung konduktor listrik yang bergerak tegak lurus terhadap medan magnet. Dia membuat generator elektromagnetik pertama berdasarkan efek ini menggunakan cakram tembaga yang berputar antara kutub magnet tapal kuda. Proses ini menghasilkan arus searah yang kecil.. Pada 1831-1832 Michael Faraday menemukan bahwa perbedaan potensial dihasilkan antara ujung-ujung konduktor listrik yang bergerak tegak lurus terhadap medan magnet. Dia membuat generator elektromagnetik pertama berdasarkan efek ini menggunakan cakram tembaga yang berputar antara kutub magnet tapal kuda. Proses ini menghasilkan arus searah yang kecil.

Nah kata mbah google lagi nih. Desain alat yang dijuluki ‘cakram Faraday’ itu tidak efisien dikarenakan oleh aliran arus listrik yang arahnya berlawanan di bagian cakram yang tidak terkena pengaruh medan magnet. Arus yang diinduksi langsung di bawah magnet akan mengalir kembali ke bagian cakram di luar pengaruh medan magnet. Arus balik itu membatasi tenaga yang dialirkan ke kawat penghantar dan menginduksi panas yang dihasilkan cakram tembaga. Generator homopolar yang dikembangkan selanjutnya menyelesaikan permasalahan ini dengan menggunakan sejumlah magnet yang disusun mengelilingi tepi cakram untuk mempertahankan efek medan magnet yang stabil. Kelemahan yang lain adalah amat kecilnya tegangan listrik yang dihasilkan alat ini, dikarenakan jalur arus tunggal yang melalui fluks magnetik.(ini sumbernya klik disini

oke paham. sampai disini.  yang mau liat penampakannya bisa liat divideo ini ya.


ini buat adek-adek atau temen-temen yang belum tau aj y. dicatet yak. genset itu juga terbagi dari bahan bakarnya. ada yang dari bensin dan solar. untuk bahan bakar bensin, biasanya untuk pemakaian skala kecil atau rumah tangga. sedangkan untuk bahan bakar solar itu pemakaian dalam skala besar seperti bank, konser, usaha, toko,mall, swalayan, hotel, etc.

ukuran genset juga bermacam-macam

nah loh yang punya genset koment dibawah ini. kita buka sharing trouble y. nnti mimin jabarin di post berikutnya. yuhuuu